Menuju Industri 4.0
Industri berkembang pesat hingga era sekarang dikenal dengan industri 4.0. Kehadiran mesin-mesin produksi, transportasi, komputer, internet, dan sistem keuangan mengubah kehidupan sosial ekonomi masyarakat. Sejalan dengan perkembangan industri, kebutuhan energi pun kian besar.
Pada 2018, terdapat 98 industri besar dan sedang di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, termasuk mampu menyerap 14.073 tenaga kerja.
Sekitar 40 persen industri besar dan sedang merupakan industri makanan, 23 persen industri logam dasar, dan 15 persen industri barang galian bukan logam.
Berikut rincian jumlah unit usaha industri menurut komoditi berdasarkan data BPS Bangka Belitung 2019: